Selamat Datang Di Ridho Computer 77 Jl Raya Cilamaya Wetan Samping SPBU Kedungasem No. 77 "PUSAT PENJUALAN DAN PERBAIKAN KOMPUTER" di Cilamaya Wetan Karawang
Tampilkan postingan dengan label TRIKS PERBAIKAN. Tampilkan semua postingan
Tampilkan postingan dengan label TRIKS PERBAIKAN. Tampilkan semua postingan

Kamis, 12 September 2013

CARA ISI ULANG PRINTER EPSON L100 - L110 - L200 - L210


Salam RCOMP77
Selamat jumpa lagi sobat blogger semua.

Semenjak di keluarkannya printer epson serie L yang di peruntukan untuk Indonesia, banyak pengguna epson berpindah ke produk satu ini, dengan harapan akan mendapatkan hasil yang memuaskan.

Namun dari semua kelebihan yang di miliki oleh printer epson seri "L" ini terdapat juga kelemahan dan keruwetan dalam pengoperasiannya. salah satunya adalah saat kita hendak melakukan isi ulang tinta, kita di wajibkan memasukan serial ID tinta dan itu terdapat pada kemasan botol tintanya.

Selasa, 02 April 2013

CEK KESEHATAN HARD DISK DENGAN HDD TUNE

Terkadang kita di jengkelkan dengan instalisasi yang gagal terus (gagal maning gagal maning) hehehehhhh. yang padahal hard disk yang kita gunakan sudah lanjut usia atau bisa juga pada cacat (keriput kalo kulit).
Padahal hdd tersebut baru saja kita beli (wajar toh beli second...wawakwakawkaakwakwakk). Ada baiknya sebelum hdd tersbut kita gunakan kita tes terlebih dahulu denga software kecil kemampuan maksimal.

Rabu, 20 Februari 2013

MENGATASI PORT KEYBOARD DAN MOUSE PS2 TIDAK BERFUNGSI



Selamat datang kembali sobat-sobat, kesempatan ini saya coba berbagi kembali ilmu yang sedikit saya miliki. Berikut ini yang saya akan bahasa adalah  CARA MENGATASI PORT KEYBOARD DAN MOUSE PS2 TIDAK BERFUNGSI

Sabtu, 12 Januari 2013

MEMOTONG BAD SECTOR PADA HARD DISK


 Sebelum melakukan pemotongan hardisk, kita harus menggunakan software yang dapat menghapus bad sector ringan pada hardisk. Caranya dapat kita gunakan software DOS Scandisk atau Maxllf.

Rabu, 22 Agustus 2012

KERUSAKAN KOMPUTER DISEBABKAN RAM


Kerusakan computer terkadang bisa terjadi akibat penggunaan memory yang jelek atau sudah cacat.Dal hal ini beberapa ciri kerusakan komputer yang di akibatkan oleh penggunaan memory yang jelek :

Rabu, 11 Juli 2012

Kode Error Blink Pada Printer Canon ip2770


Kode Error Blink yang biasa terjadi pada printer Canon ip2770 , kali ini Saya akan Share Kode Error Blink pada Canon ip2770 dan cara penanganannya :

Minggu, 01 Juli 2012

6 Cara Memperbaiki Gagal Instal Windows


Pernahkah komputer anda mengalami problem pada saat ingin menginstall software?
Sistem pada Windows menolak proses instalasi yang disertai dengan pesan  “The Windows Installer Service could not be accessed. This can occur if the Windows Installer is not correctly installed. Contact your support personnel for assistance” pada layar.
Hal tersebut dapat disebabkan oleh berbagai macam sebab baik disengajai maupun tidak sengaja yang dirubah oleh software utiliti, trojan, dsb. Untuk memperbaiki problem gagal instal, anda dapat mencoba cara-cara dibawah ini:

Sabtu, 30 Juni 2012

CARA RESET CANON IP1980


Cara mereset canon IP 1980


Printer canon IP1980 perlu direset bila terjadi :

1. blink 4x orange 1x green
2.
 Green orange berkedip bergantian selama 7x (Ink Absorber Full),
3. Orange 8x ink tank full



Kamis, 28 Juni 2012

Serial Number / ID Tinta Epson L100, L200, L800

Berikut ini saya berbagi serial number / ID Tinta Epson L100, L200 untuk 4 botol, yang saya dapatkan dari teman blogger bang EH



Minggu, 17 Juni 2012

LCD ACER X193HQ INDIKATOR POWER BERKEDIP


Cara Service LCD Acer X193HQ Power Nyala Tapi Layar Gelap. Kasus ini sangat sering terjadi, tidak hanya terjadi pada LCD merk ini, tapi merk lain pun kasusnya sama. Mau tau cara servicenya ...?



Rabu, 07 Maret 2012

Cara Service Printer HP Mati Total


Printer HP 3325, 3535, 3744, 3920, 3940, 2466, 2566, dll sering juga rusak mati total / matot. Jika anda mengalami hal ini, anda mungkin dapat mencoba rahasia trik service berikut ini.

KENAPA LAPTOP SERING HANG



Saat laptop running baik untuk pemakaian yang lama maupun singkat kadangkala laptop hang, ciri khasnya, pointer mouse tidak berjalan apabila digerakkan, cursor tidak berkedip, apabila ditekan tombol caps lock dan num lonya ck, lampu indikatornya tidak menyala.

Rabu, 29 Februari 2012

ATASI USB DEVICE NOT RECOGNIZED

Pada kesempatan posting kali ini saya akan sedikit berbagi cara mengatasi USB Device Not Recognized. Yang sering banyak terjadi pada USB Disk, Modem, HDD External dll.



Minggu, 01 Januari 2012

Atasi CPU Fan Error


Berikut  yang terjadi pada sebagian Motherboard
 
Gejala:
> Muncul peringatan “CPU fan eror press F1 for resume”
Solusi:
> Segera ganti FAN CPU anda.
Penyebab:
> Fan (baca: kipas) dari Heatsink sudah mulai aus/rusak.
> CPU fan error karena putarannya melambat dikarenakan bagian dari bearing sudah penuh debu sehingga sensor pembacaan putaran fan mengalami error.
Sering:
> Menjangkit fan prosessor AMD, mengenai masalah tidak bisa masuk BIOS, coba tekan berulang tombol DEL. Atau tekan tombol F2.
> Biasanya muncul pesan error “Press F1 to Continue” dan “Press F2 to Run Setup”

Bagaimana Batal "CPU Fan Error" Pesan pada Motherboard ASUS

Rabu, 14 Desember 2011

Kode error printer canon MP145, MP150, MP160.

Bagi temen-temen yang pengin tahu error code canon MP145, MP150, dan MP160, berikut error code-nya yang ditunjukkan dengan lampu LED 7 segmen yang ada di printer. Code Error canon MP145, MP150, MP160 : E2-2 = tidak ada kertas atau priter tidak bisa narik kertas (bisa karena roll kotor) E3-3 = Paper jam E4 = tidak ada tinta/cartridge E5-5 = ink cartridges tidak terpasang atau cartirdge yang terpasang salah (tidak compatibel) E8 = absorber full, atau platen waste ink absorber full mita direset E9 = hubungan ke digital camera / video camera tidak support E14 = Ink cartridges whose destination are wrong E15 = Catridge warna mengalami run out E16 - Catridge hitam mengalami run out E17 -E19 = masalah pada scan head alignment sheet E22 = Carriage error E23 = Paper feed error E24 = Purge unit error (bagian cleaning head) E25 = ASF(cam) sensor error E26 = Internal temperature rise error E27 = ink absorber full or platen waste ink absorber full > reset dengan toolsnya E28 = Ink cartridge temperature rise error - E29 = EEPROM error E33 = Paper feed position error E35 15 = USB Host VBUD overcurrent error - USB E37 17 = motor driver tidak normal E40 20 = hardware lain error E42 22 = Scanner error

Seputar Printer


Masalah-masalah Printer

Berikut ini beberapa masalah printer yang sering terjadi :
Hasil cetakan bergaris atau keluar namun warna pudar
Kemungkinan penyebabnya:

Sabtu, 26 November 2011

BIOS yang terkunci Password

Password BIOS biasanya digunakan user untuk melindungi setting BIOS pada komputer. Dan bila Anda ingin mereset password pada BIOS tidak terlalu susah untuk mengkoneksikan bateray CMOS nya, dengan sedikit trik pada Dos, Anda bisa mereset BIOS tersebut. Pertama keluarlah dari Windows atau me-reboot komputer, jalankan komputer pada MS-DOS mode, gunakan pilihan “ Command prompt only” Pada C:> prompt, ketik : DEBUG Tekan enter. Anda akan melihat tanda ( - ) pada DEBUG prompt, kemudia ketik: o 70 2e Pada DEBUG prompt akan ditampilkan seperti –o 70 2e. Tekan enter, ketik : o 71 ff Tekan enter, terakhir ketik : Q Tekan enter, makan Anda akan keluar dari DEBUG prompt dan kembali pada C:> prompt Sekarang reboot PC Anda, tekan tombol del, dan password untuk memasuki Setup BIOS pun sudah lenyap.

Sistem tidak bekerja meski semua power sudah terpasang

Bisa jadi masalah ini muncul lantaran beberapa penyebab. Pertama periksa apakah ada aliran listrik yang masuk pada motherboard. Ini penting untuk memastikan adakah aliran listrik yang mengalir pada motherboard. Pada sebagian besar motherboard, indikasi adanya arus listrik yang mengalir ini ditandai dengan lampu LED yang menyala. Kalau lampu ini tidak menyala, bisa dipastikan tidak ada arus listrik yang mengalir. Kedua, kemungkinan power suplay yang tidak terlalu bagus alias tidak memiliki tenaga yang sesuai. Cara satu-satunya adalah menganti power suplay yang Anda punya dengan yang lebih bagus.

Sistem tidak bekerja ketika memori DDR diganti

Ada beberapa kemungkinan masalah yang mungkin jadi penyebab mangapa masalah semacam ini terjadi. Pertama adalah kompatibilitas motherboard yang dipakai terhadap memori baru yang dipasang.
Penyebabnya ada dua, yaitu masalah chip memori yang digunakan atau maslah tipe memori yang dipakai. Beberapa motherboard mensyaratkan secar tegas jenis chip yangh dipakai. Apabila tidak sesuai, motherboard tidak akan mendeteksi adanya memori yang berakibat pada tidak bekerjanya sistem.

Sistem tidak bekerja ketika prosesor diganti

Kejadian ini amat sering terjadi ketika Anda hendak melakukan upgrade atau downgrade dengan menggunakan prosesor yang memiliki front side bus yang berbeda. Misalnya ketika Pentium Anda ber-FSB 533 MHz Anda ganti dengan yang ber-FSB 400 MHz,